Ibu pergi ke pasar pagi hari, dia
berangkat menggunakan sepeda motor.
S P O K
Sesampainya di pasar, ibu mencari sayuran
untuk dimakan pada siang dan malam hari.
S P O K
Kemudian,
ibu menghampiri penjual langganannya di pasar, Ibu pun membeli sayur bayam di
ibu menghampiri penjual langganannya di pasar, Ibu pun membeli sayur bayam di
S P O
penjual tersebut.
Setelah keperluan yang diinginkan sudah terpenuhi,
ibu pun langsung kembali menuju ke rumahnya.
ibu pun langsung kembali menuju ke rumahnya.
S P K
Saat dalam perjalanan menuju rumah tiba-tiba hujan turun, tanpa fikir panjang
K
ibu pun mencari tempat untuk meneduh.
S P O
Ketika sedang meneduh sambil menunggu hujan reda,
ibu teringat bahwa ada jemuran yang masih Menggantung di halaman rumahnya.
ibu teringat bahwa ada jemuran yang masih Menggantung di halaman rumahnya.
S P O K
Ibu pun langsung bergegas melanjutkan perjalanan
pulang meskipun hujan masih turun.
S P K
0 komentar:
Posting Komentar